29 November 2018

TERIMALAH KEBENARAN DARI SIAPAPUN DATANGNYA, MESKIPUN KEBENARAN TERSEBUT DATANG DARI ANAK KITA



Alhamdulillah, semoga Alloh Subhanahu wa Ta'ala senantiasa memberikan petunjukNya kepada kita.

Yang wajib adalah menerima kebenaran dari orang-orang yang datang membawanya,

Kebenaran adalah sesuatu yang dicari oleh setiap mukmin, dari manapun datangnya dia akan terima, tanpa melihat kepada siapa yang datang membawanya, meskipun itu datangnya dari anak kita yang kecil..

Sebagian manusia Memiliki sifat sombong yang membawanya untuk enggan menerima nasihat, enggan menerima dakwah, karena dia memandang dirinya lebih afdhal dari seorang da'i (yang mendakwahinya), dan lebih afdhal dari orang yang mengajak pada perkara yang ma'ruf dan yang mencegah dari yang mungkar.

Allohu a'lam

Tidak ada komentar:

Posting Komentar